MACAM-MACAM SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA

Halo para sahabat apa kabar, hari ini kita akan membahas tentang "MACAM-MACAM SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA".

Sistem peredaran darah pada manusia terdiri dari jantung, pembuluh daran dan darah, dan sistem peredaran darah terbagi 2 yaitu, sistem peredaran besar dan sistem peredaran darah kecil. dan untuk lebih jelasnya mari kita simak yang berikut ini:

1.Sistem peredaran darah besar
Sistem peredaran darah besar yaitu peredaran darah yang mengalirkan darah yang kaya oksigen dari bilik (Ventrikel)kiri jantung lalu di edarkan ke seluruh tubuh.
Oksigen bertukar dengan karbondioksida dalam jaringan tubuh.
Setelah itu darah yang kaya karbondioksida dibawa melalui vena menuju serambi kanan (atrium) jantung.

2.Sistem peredaran darah kecil
Sistem peredaran darah kecil adalah peredaran darah yang mengalirkan darah dari jantung paru-paru dan kembali lagi kejantung.
darah yang kaya karbondioksida dari bilik kanan di alirkan ke paru-paru melalui arteri pulmonalis, di alveolus paru-paru darah tersebut bertukar dengan darah yang kaya akan oksigen yang selanjutnya akan di alirkan ke serambi kiri jantung melalui vena pulmonalis.

Proses peredaran darah dapat dipengaruhi juga oleh kecepatan darah, luas penampang pembuluh darah, tekanan darah serta kerja otot yang terdapat pada jantung dan pembuluh darah.
Dan agar dapat menjaga kelancaran sistem peredaran darah kita juga dapat di pengaruhi oleh pola hidup masing-masing individu.

semoga informasi ini dapat bermanfaat bagi para sahabat tetap sehat di mybiologismart.

0 Response to "MACAM-MACAM SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA"

Post a Comment

Blog Stats